Tingkatkan Kualitas Kehumasan, Lapas Karanganyar Ikuti Zoom Pelatihan Penulisan Siaran Pers

Tingkatkan Kualitas Kehumasan, Lapas Karanganyar Ikuti Zoom Pelatihan Penulisan Siaran Pers
CILACAP, INFO_PAS - Dalam rangka terpilihnya Kehumasan Lapas Karanganyar menjadi 50 UPT Percontohan Manajemen Krisis Komunikasi Pemasyarakatan, perwakilan dari Lapas Karanganyar ikuti zoom pelatihan penulisan pers yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Pemasyarakatan, Jumat (25/10) Dalam giat zoom tersebut diberikan pengarahan mengenai apa saja yang harus tertuang dalam suatu berita. Suatu hal dikatakan sebagai berita apabila didalamnya terdapat peristiwa yang dilaporkan, ada cerita yang menjadi keterangan mengenai peristiwa yang terjadi, dan juga alur cerita yang jelas dari awal hingga akhir. Selain itu, juga dijelaskan mengenai alur kerja siaran pers mulai dari penentuan topik sampai pada akhirnyar sebuah berita dipublikasikan. Giat zoom ini diikuti oleh ketua tim humas Lapas Karanganyar dan dilaksanakan di ruang sekretariat humas Lapas Karanganyar. “Bagi saya, kegiatan seperti ini sangat bermanfaat guna meningkatkan keterampilan dan kecakapan kita sebagai humas.” Ujar Ari Fabia selaku Ketua Humas Lapas Karanganyar.#KumhamSemakinPasti 
#KemenkumhamJateng 
#Ayuspahruddin 
#KaranganyarAmpuh

#kumhamsemakinpasti #kemenkumhamjateng #ayuspahruddin #karanganyarampuh
Rizal Afif Kurniawan.

Rizal Afif Kurniawan.

Artikel Sebelumnya

Sore Ini, Kedamangan Pahandut Damaikan Kasus...

Artikel Berikutnya

Hendri Kampai: Macan Versus Banteng di Antara...

Berita terkait